Bahan
- 20 buah stroberi
- 2 buah tomat
- 2 sdm gula pasir (bisa diganti dengan madu)
- 500 ml air dingin
- es batu secukupnya
Cara Membuat
- Siapkan semua bahan. Cuci bersih buah stroberi dan buah tomat.
- Blender buah stroberi dan tomat dengan air hingga halus. Tambahkan gula atau madu secukupnya.
- Blender lagi kemudian saring, jika ingin makan seratnya, tak perlu disaring. Sajikan di dalam gelas saji.
- Jus stroberi untuk menurunkan kolesterol siap untuk dinikmati.
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4361984/original/039818100_1679038527-shutterstock_1849119982.jpg)